Alasan Pramugari Tak Wajib Bantu Penumpang Taruh Tas di Bagasi Kabin
Jangan salah kaprah soal tugas pramugariatau awak kabin kepada penumpang pesawat. Tugas utama awak kabin adalah menjaga keselamatan penumpang selama penerbangan.
Mantan pramugari bernama Barbara Bacilleri menekankan bahwa pramugari tidak harus membantu membawakan tas atau barang bawaan penumpang di pesawat.
Barbara menyatakan bahwa pramugari tidak siap untuk memasukkan barang bawaan penumpang ke loker di atas kursi pesawat.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
"Sebab, jika setiap penumpang meminta bantuan, mereka (penumpang) akan mengangkat ratusan kilogram setiap penerbangan," ungkapnya.
Barbara menambahkan, jika terus mengangkat barang bawaan penumpang, pramugari bisa terluka atau cedera. Jika itu yang terjadi, pramugari atau awak kabin malah tidak dapat melanjutkan pekerjaan mereka.
"Lebih buruk lagi, jika mereka melukai diri sendiri saat membantu penumpang pesawat, maskapai tidak akan bertanggung jawab," tutur dia.
"Tentu saja, selalu ada pengecualian, seperti rekan-rekan senior kami atau mereka yang memiliki masalah kesehatan tertentu. Namun di luar kasus-kasus ini, terserah pada kebijaksanaan awak kabin jika mereka ingin mengangkat 100 koper setiap penerbangan," kata Barbara.
Meskipun banyak pramugari ingin membantu meletakkan tas penumpang, dia mengingatkan bahwa pramugari tidak berkewajiban untuk melakukan hal tersebut.
"Jadi, pikir-pikir dulu-jika Anda tidak bisa mengurus tas sendiri, mengapa orang lain harus melakukannya?" ucap dia.
(wiw)相关文章:
- Anniversary ke
- Tren Skincare Pria Makin Menanjak di Indonesia
- Tak Sepakat, Prancis dan China Gagal Selesaikan Negosiasi Tarif Cognac
- KPK Sita Enam Aset Bernilai Rp 9 Miliar Dalam Kasus Dana Hibah Pokmas Jatim
- Kopi Tanpa Gula, Berapa Kalorinya?
- Bank Mandiri Raih Champion of the Year dan 12 Penghargaan Bergengsi: Komitmen Kepada Talenta Unggul
- Kembangkan Ekonomi Syariah, Pemerintah Dorong Perluasan Industri Halal
- IHSG Melonjak 4,01% dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Sentuh Rp12.318 Triliun
- Ikut Pembekalan Calon Wamen Prabowo, Ini Kata Bima Arya
- Polemik Dugaan Penggelapan Dana Klinik Kecantikan di Jakarta Pusat, Korban Minta Kepastian Hukum
相关推荐:
- Sidang Gugatan Rizieq Shihab Rp5,246 Triliun ke Jokowi Ditunda, Begini Kata Istana
- Livin by Mandiri Catat Kinerja Positif di Kuartal I 2025, Capai Transaksi hingga Rp1.070 Triliun
- Bukan Soal Politik! Ini Alasan Pramono Anung Rombak Pejabat DKI Secara Besar
- Investasi Sentuh Rp9,8 Triliun, Produksi Migas Forel dan Terubuk Medco Bisa Sumbang 30 Ribu BOEPD
- Waspada, Potensi Banjir Rob Di Pesisir Utara Jakarta 16
- Antisipasi PHK Massal, Pemerintah Diminta Perkuat Perlindungan Buruh dan Deregulasi Industri
- Bandara Changi Singapura Mulai Bangun Terminal ke
- Jakarta Sepi di Libur Panjang? Jangan Lupa Klaim Saldo Dana Kaget Ini
- Luas dan Bertenaga, Ini Dia Dimensi Ukuran Daihatsu Gran Max Pick Up
- 5 Tahun Berturut
- Denny Siregar Lagi
- Cara Cek Jadwal dan Lokasi SKD CPNS 2024, Jangan Sampai Salah!
- Bacaan Doa yang Bisa Dibaca saat Malam Isra Mi'raj
- Dosen Kini Lebih Fleksibel Tentukan Karier dan Sertifikasi, Ini 4 Aturan Terbaru
- Simak Jadwal Seleksi PPPK 2024 Tahap 2, Lengkap Cara Daftarnya
- Modus ASN Dishub DKI Berkali
- Arti Bintik Putih di Kuku, Bukan Sekedar Ada yang Rindu
- Denny Indrayana: Jangan Sampai Penundaan Pemilu Menjadi Kenyataan
- 24 Personel TNI Dikirim ke Filipina, Jalankan Misi Kemanusiaan Pasca badai Tropis Kristine
- Riwayat Pendidikan Najwa Shihab, Jebolan UI yang Viral Usai Sebut Jokowi Nebeng TNI AU ke Solo